Senin, 04 September 2017

Praktek Mata Pelajaran Humas dan Keprotokolan

Mata Pelajaran Humas dan Keprotokolan merupakan salah satu mata pelajaran produktif di SMK program keahlian Manajemen Perkantoran di kelas XI dan XII. Mata pelajaran ini memberikan pengetahuan dan ketrampilan siswa tentang bagaimana menyelenggaran sebuah acara, baik acara formal maupun non normal. Pengetahuan dan keterampilan ini, akan sangat dibutuhkan ketika mereka berkecimpung  di sebuah instansi atau organisasi. Baik itu di sekala kampungnya, sekolah, atau yang lebih besar dari itu, karena semua kegiatan pasti akan membutuhkan protokol atau aturan tertentu. Siswa program keahlian manajemen perkantoran, diharapkan akan mampu dan siap ketika harus menangani kegiatan seperti itu, untuk sekala kecil atau besar.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PPDB SMK Negeri 1 Bantul Tahun Pelajaran 2020/2021

PENGUMUMAN PPDB DARING/ONLINE TAHUN PELAJARAN 2020/2021 SMK NEGERI 1 BANTUL SMK Negeri 1 Bantul menerima Peserta Didik baru Tahun P...